Kamis, 29 Agustus 2013

Surat tugas pengelola perpus



KEPUTUSAN
KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH AL MUAYYAD III TEGOWANU
NOMOR : A1 /      /SK/MTs-Al M/VII/2013
Tentang
PENUGASAN GURU/ KARYAWAN
DALAM PENGELOLAAN DAN PELAYANAN PERPUSTAKAAN
 TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Menimbang              :
a.       Bahwa dalam rangka mendukung pelaksanaan Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9 Tahun perlu dilaksanakan penyesuaian penilaian.
b.      Bahwa dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan dan mencapai sumber daya manusia yang berkualitas sesuai dengan standar kompetensi yang ditetapkan secara nasional kepala Madrasah menunjuk guru/ karyawan  untuk melaksanakan fungsi pelayanan perpustakaan
                       
Mengingat                :
a.       Undang-undang nomor 20 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
b.      Peraturan Pemerintah nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
c.       Permendiknas RI Nomor 25 Tahun 2008 Tentang Standar Tenaga Perpustakaan Sekolah/ Madrasah.
d.      Peraturan Dasar dan Peraturan Rumah Tangga Lembaga Pendidikan Al Muayyad III Tegowanu – Grobogan;

Memperhatikan      :     Rapat pimpinan dan Yayasan Al Muayyad III Tegowanu tanggal 11 Juli 2013.


MEMUTUSKAN

Menetapakan            :

Pertama           :  Menugaskan guru/karyawan sebagai pengelola pelayanan perpustakaan sebagaimana  tertulis dalam lampiran I.

Kedua             :    Untuk melaksanakan tugas pelayanan perpustakaan, guru/karyawan yang ditugaskan membuat rencana anggaran pengeluaran kepada kepala sekolah menurut alokasi kemampuan dana BOS 

Ketiga             :  Apabila terdapat kesalahan dalam keputusan ini, akan diadakan perubahan
                           sebagaimana mestinya.

                                                                                       Ditetapkan di     :        Tegowanu
                                                                                       Pada Tanggal     :        15 Juli 2013

Kepala Madrasah






Muh. Itqonul Mufti, M.Pd.I
                           NIP. ---
                                                                                      









                                                                                                                          
Lampiran Surat Nomor: A1 /      /SK/MTs-Al M/VII/2013
Tentang Penugasan guru/karyawan dalam pengelolaan dan pelayanan perpustakaan

NO
Nama Guru/Karyawan
Jabatan Tugas
Uraian Tugas
KET

1.

Ahmad Musyafak Khusain, S.Ag

Koordinator
Perpustakaan
1.                                                                                                                                                        
2.                                                                                                                                                       1. Planning. Seorang kepala perpustakaan harus dapat membuat sebuah perencanaan yang meliputi : perencanaan SDM, perencanaan dalam hal layanan teknis maupun layanan informasi, perencanaan keuangan, pembuatan aprogram kerja, dan segala hal yang berkaitan dengan perpustakaan.
3.                                                                                                                                                       2. Organizing. Seorang kepala perpustakaan harus dapat mengorganisasi/mengelola segala sumber daya yang ada termasuk diantaranya pengelolaan sumber daya manusia, pengelolaan keuangan, pengelolaan layanan, dan segala hal yang berkaitan dengan perpustakaan.
3.  Controlling. Kepala perpustakaan melakukan kontrol terhadap kinerja pustakawan, implementasi program kerja, maupun pelaksanaan layanan.


2.

Abdul Basith

Bagian Layanan Teknis

1. Pengadaan bahan pustaka
2. Pengolahan dan pengadaan bahan pustaka
3. Perawatan bahan pustaka
            



3

Muhammad Wakhid Anwar, S.Pd.I

Bagian Layanan Pemakai

1. Sirkulasi
2. Referensi
3. Minat baca
4. Promosi
            



   Ditetapkan di           : Tegowanu
   Pada Tanggal           : 15  Juli  2013

                                     Kepala Madrasah






Muh. Itqonul Mufti, M.Pd.I
                           NIP. ---









1 komentar:

  1. Saya tidak bisa menutup rumah pertama saya tanpa Tuan Pedro! Pedro dan timnya melampaui dan melampaui saya dalam transaksi ini. Dia menangani waktu penyelesaian saya yang sangat ketat dengan mudah dan selalu tersedia untuk saya ketika saya memiliki pertanyaan (dan saya punya banyak pertanyaan), bahkan ketika dia jauh dari kantor, yang sangat saya hargai! Dia dan timnya menangani banyak pertengkaran di menit-menit terakhir dengan penjual dan bekerja tanpa lelah untuk memastikan bahwa saya dapat menutup sebelum masa sewa saya (dan bantuan uang muka saya, dalam hal ini) berakhir. Tuan Pedro adalah Petugas Pinjaman yang sangat berpengetahuan, sopan, dan sabar. Saya melewati beberapa penawaran properti sebelum pembelian terakhir saya, dan Pedro ada di sana untuk membantu setiap penawaran, sering kali berkoordinasi dengan agen saya di belakang layar. Saya merasa didukung sepanjang seluruh proses. Berkat Pedro dan upaya tak kenal lelah timnya, saya sekarang menjadi pemilik rumah yang bangga! Saya akan mendorong Anda untuk mempertimbangkan Pedro dan perusahaan pinjamannya untuk segala jenis pinjaman.

    # Pinjaman mobil

    # Pinjaman rumah

    # Pinjaman bisnis

    # Pinjaman pribadi



    Tuan, Pedro Penawaran Pinjaman

    Email- pedroloanss@gmail.com.

    Atau WhatsApp: +18632310632

    BalasHapus